SANGALU—PT Tri Adi Bersama, kembali membuka lowongan kerja atau loker.
Lowongan kerja yang dibuka PT Tri Adi Bersama adalah posisi Mitra Kurir Kabupaten Deli Serdang. Loker tepatnya dibuka untuk area Lubuk Pakam I,II, Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara.
Lowongan kerja bidang pekerjaan logistik ini adalah jenis pekerjaan kontrak. Lowongan kerja dibuka untuk pelamar laki-laki dan perempuan. Ada sebanyak 26 lowongan dibuka, rentang gaji Rp.2.000.000 – Rp.4.000.000.
Baca Juga: Bupati Banggai Buka HUT Kecamatan Moilong dan Resmikan Rujab Camat
Batas terakhir pendaftaran untuk lowongan kerja di PT Tri Adi Bersama, tanggal 31 Desember 2024.
Adapun deskripsi pekerjaan yakni bertanggung jawab sebagai kurir untuk melakukan kegiatan distribusi paket.
Ini mencakup pengambilan (pick up) paket dari pengirim dan juga pengiriman (deliver) paket kepada penerima dalam suatu area tertentu.
Baca Juga: Ramalan Bintang Pisces Hari Ini, 18 Januari 2024: Cobalah untuk Tetap Tenang
Syarat dan Ketentuan
- Pria / wanita Warga Negara Indonesia (WNI).
- Pendidikan minimal lulusan SMA/ SMK sederajat.
- Berusia maksimal 50 tahun.
- Memiliki SIM C, STNK, dan pajak motor dalam keadaan aktif.
- Memliki motor pribadi, kondisi motor dalam standar pabrik dan tahun produksi di atas tahun 2011 (diutamakan matic/bebek).
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sangalu.com
Artikel Terkait
Ahok Mundur Dukung Ganjar, Menteri BUMN Erick Terus Terang Dukung Prabowo
Grand Opening 911 Coffee, Bupati Garut Sebut TNI-Polri Dukung Kedatangan Investor
Bansos BPNT Cair! Tapi Nominalnya Berubah Jadi 200 Ribu Per Bulan? Berikut Penjelasan dari Pemerintah
Erick Thohir Anggap Usulan Perubahan BUMN Jadi Koperasi Sebagai Sebuah Ironi