murianetwork.com - Saat berkunjung ke DIY jangan lewatkan untuk mengunjungi sebuah pantai unik satu ini.
Pantai satu ini unik dan berbeda dengan pantai lainnya yang ada di DIY.
Yang membuatnya unik, saat berada di pantai ini Anda tidak akan bisa bermain pasir pantai.
Baca Juga: 7 Pantai Menakjubkan di Pacitan , Nomor 5 Dijuluki Raja Ampatnya Jawa Timur, Ada yang Bisa Tebak?
Pasalnya, tepi pantai tersebut hanyalah jajaran tebing yang curam dan eksotis.
Namun, jangan khawatir, ada suguhan rahasia menakjubkan dari pantai ini yang siap membuat Anda terkagum-kagum.
Penasaran dengan rahasia apa yang dimiliki pantai unik ini?
Sebelumnya, Anda tentu harus mengetahui nama pantai unik itu dan lokasinya terlebih dahulu.
Pantai unik itu bernama Pantai Kesirat.
Adapun lokasi Pantai Kesirat hanya berjarak sekitar 39 km dari Bantul, tepatnya berada di Gunungkidul.
Dilansir murianetwork.com dari laman visitingjogja.jogjaprov.go.id, rahasia menakjubkan yang dapat ditemukan pengunjung saat berada di pantai ini adalah suguhan pemandangan sunset dengan sangat jelas tanpa penghalang apapun.
Pemandangan sunset di pantai itu tidak terhalang batu karang, bangunan ataupun pepohonan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Robby Abbas Ngaku Jadi Muncikari TB Model Iklan Sabun, Udah Tua tapi Bayarannya Wah...
Tampang Revelino, Mengaku Begituan dengan Lisa Mariana saat Mabuk, Selamatkan Ridwan Kamil
Nathalie Holscher Dikecam Pamer Duit Saweran: Salah Saya Dimana?
Hasil Putusan Cerai Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Alami Penyakit yang Tak Bisa Disembuhkan!