murianetwork.com- Film Anatomy of a Fall dikabarkan akan tayang di bioskop Indonesia.
Anatomy of a Fall telah membawa pulang banyak piala bergengsi salah satunya Critics Choice Awards 2024.
Simak sinopsis film Anatomy of a Fall dalam artikel ini.
Film Anatomy of a Fall baru saja mendapatkan piala Best Foreign Language Film di Critics Choice Awards 2024.
Di ajang Golden Globe Awards 2024, film ini juga memenangkan kategori yang sama serta didaulat sebagai Best Screenplay.
Selain itu, film arahan Justine Triet ini dianugerahkan Palme d'Or pada Cannes Film Festival 2023.
Sinopsis film Anatomy of a Fall mengenai seorang wanita yang dicurigai sebagai pembunuh suaminya.
Menariknya, putra mereka yang buta menjadi saksi utama dalam kasus kematian tersebut.
Dilansir situs IMDb, Sandra didakwa atas kematian suaminya yang mencurigakan.
Daniel yang mengalami gangguan penglihatan menghadapi dilema moral.
Ia terjebak antara menjadi saksi di persidangan dan hubungannya sebagai anak-ibu.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: suaramerdeka.com
Artikel Terkait
Ayu Aulia Bongkar Chat Revelino Tuwasey dan Lisa Mariana soal Anak
Lisa Mariana Bantah Revelino Tuwasey adalah Ayah Bilogolis Anaknya: Anak Ridwan Kamil!
Ternyata Hotman Paris yang Kasih Ide di Balik Pria Ngaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana
Robby Abbas Ngaku Jadi Muncikari TB Model Iklan Sabun, Udah Tua tapi Bayarannya Wah...