murianetwork.com – Nama Elo Kusuma baru-baru ini viral di media sosial.
Siapa sebenarnya sosok Elo Kusuma?
Elo Kusuma merupakan sosok mahasiswa Universitas Brawijaya (UB) yang menyandang disabilitas.
Video Elo Kusuma viral di media sosial saat melaksanakan wisuda.
Dilansir murianetwork.com dari akun Instagram @pld_ub, terlihat sosok Elo Kusuma berjalan dan bersalaman menggunakan kaki dengan Rektor UB.
Walaupun dengan keterbatasannya, Elo Kusuma berhasil menyelesaikan kuliah hingga wisuda di Universitas Brawijaya.
Elo Kusuma memiliki nama lengkap Elo Kusuma Alfred Mandeville.
Elo Kusuma adalah mahasiswa Universitas Brawijaya (UB) Malang, Jawa Timur.
Baca Juga: Pinguin BIBD Artinya Apa? Viral di Twitter, Ternyata Maknanya...
Elo Kusuma ternyata seorang konten kreator.
Elo Kusuma aktif bikin konten di media sosial terutama di akun Instagram.
Akun Instagram (IG) milik Elo Kusuma yaitu @elomandeville_.
Elo Kusuma adalah orang difabel tanpa tangan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Bukan Cuma Satu, Ternyata AP dan Audrey Davis Rekam Lima Video Syur
Pilu! Suami Aprila Majid yang hilang selama setahun akhirnya ketemu, bukan berpulang namun berpaling!
Lama Diam, Al Ghazali Akhirnya Jujur soal Titik Terberat Perceraian Ahmad Dhani dan Maia Estianty
Diam-diam Andre Taulany Gugat Cerai Sang Istri