15 Plesetan Nama Daerah di Sumatera Utara, dari Asahan hingga Medan: Bikin Baper Kali

- Rabu, 27 Desember 2023 | 09:30 WIB
15 Plesetan Nama Daerah di Sumatera Utara, dari Asahan hingga Medan: Bikin Baper Kali

MalangNetwork.com - Sumatera Utara menjadi salah satu provinsi terbesar di Indonesia.

Beribu kota di Kota Medan, provinsi Sumatera Utara memiliki ciri khas dialek nya yang unik.

Nama-nama daerah di Sumatera Utara ini juga memiliki sejarahnya masing-masing.

Nah, agar tak membosankan, MalangNetwork.com telah merangkum 15 plesetan nama yang ada di Sumatera Utara.

Baca Juga: Kampung Adat Bena, NTT Sudah Ada Sejak 1.200 Tahun Lalu Zaman Megalitikum, Masih Eksis hingga Sekarang

Plesetan nama daerah di Sumatera Utara ini bisa bikin baper kali tapi juga bikin ngakak.

Plesetan nama daerah di Sumatera Utara ini mulai dari Asahan hingga Medan.

Penasaran, langsung saja simak 15 plesetan nama daerah di Sumatera Utara berikut ini.

Baca Juga: Apakah Menggunakan Sepatu dari Kulit Babi Hukumnya Haram atau Halal? Ini Kata MUI

1. Asahan

Asahan merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Sumatera Utara.

ASAHAN : Aku tersakiti oleh mantan

2. Tapanuli

Tapanuli menjadi nama daerah di Sumatera Utara yang dibagi menjadi Tapanuli Utara, Tapanuli Tengah, dan Tapanuli Selatan.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: malang.jatimnetwork.com

Komentar