murianetwork.com - Awal tahun 2024, Rupiah Indonesia masih menghadapi tekanan terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di angka Rp15.512,05 per 1 dolar AS.
Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede memprediksi rupiah akan lanjut melemah di tengah ekspektasi kenaikan data tenaga kerja AS.
Melemahnya nilai tukar Rupiah akan berdampak pada perekonomian negara.
Salah satu dampak yang akan terasa adalah naiknya harga barang-barang impor yang kemudian akan mempengaruhi harga barang dan jasa domestik yang dikonsumsi masyarakat.
Negara dengan mata uang terendah di dunia
Selain Indonesia, terdapat 9 negara lain yang mata uangnya juga termasuk terendah di dunia. Berikut daftarnya:
- Rial Iran (IRR)
Rial Iran mengalami devaluasi yang terus terjadi sejak tahun 1979. Selain karena masalah devaluasi, negara ini tengah mengalami perang berkepanjangan yang membuat banyak pebisnis di negara ini pergi dan mengalihkan bisnisnya ke negara lain yang lebih aman.
- Dong Vietnam (VND)
Dong Vietnam terus mengalami peningkatan yang konsisten sejak tahun 1952 sampai menurun drastis sejak krisis keuangan yang terjadi di tahun 1990-an.
Selain dari faktor tersebut, negara ini diketahui memiliki utang luar negeri mencapai lebih dari 100 persen PDB.
- Kip Laos (LAK)
Kip Laos terus mengalami peningkatan yang konsisten sejak tahun 1952 sampai menurun drastis sejak krisis keuangan yang terjadi di tahun 1990-an.
Selain dari faktor tersebut, negara ini diketahui memiliki utang luar negeri mencapai lebih dari 100 persen PDB.
- Leone Sierra Leone (SLL)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: nusahits.com
Artikel Terkait
Fatima Hassouna, Fotografer Kesayangan Warga Gaza Syahid Dibom Israel
Serangan Udara AS Tewaskan 80 Orang di Yaman, 150 Orang Terluka
Rudal China Bisa Tenggelamkan Seluruh Armada Kapal Induk AS Hanya dalam 20 Menit
Ulama Pakistan Serukan Dunia Muslim untuk Berjihad Melawan Israel