SurabayaNetwork.id - Siapa yang sangka jika Kabupaten Sidoarjo memiliki daftar kecamatan terkecil dengan banyak kelebihan dan unggul di berbagai bidang.
Dilansir dari BPS tahun 2023, inilah 7 kecamatan dengan luas wilayah terkecil di Kabupaten Sidoarjo yang ternyata urutan 1 bukan Kecamatan Krian.
Kecamatan Krian juga termasuk kecamatan terkecil di Sidoarjo tapi bukan nomor urut 1, lantas kecamatan apa yang mendapatkan posisi ke 1?
Kecamatan terkecil nomor 1 di Sidoarjo ini terkenal memiliki industri logam dan topi, dan meskipun menjadi kecamatan terkecil, kecamatan ini memiliki terminal terbesar di Indonesia lho.
Mari simak, berikut ini kecamatan terkecil di Sidoarjo dimana urutan satu bukan kecamatan Krian versi BPS tahun 2023.
1. Kecamatan Gedangan
Kecamatan Gedangan adalah kecamatan terkecil nomor 1 di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur.
Kecamatan Gedangan berbatasan dengan Kecamatan Waru di utara, Kecamatan Sedati di timur, Kecamatan Buduran di selatan dan Kecamatan Sukodono di barat.
Terkenal dengan industri logam dan topi, luas wilayah kecamatan Gedangan hanyalah 24,01 Km2.
2. Kecamatan Krian
Bukan di urutan pertama, Kecamatan Krian memiliki luas wilayah 25,89 Km2.
Hal ini yang menjadikan Kecamatan Krian menjadi kecamatan terkecil kedua setelah kecamatan Gedangan di urutan pertama.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: surabaya.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
KKP Akan Memberikan Denda 18 juta Kepada Pemilik Pagar Laut di Tangerang Banten
Unik! Sekolah Ini Menerapkan Program Tidur Siang Bersama Selama 1 Jam di Kelas
Viral! Pasien di Bengkulu Digigit Anjing, Petugas Puskesmas Malah Suruh Gigit Balik Anjingnya
Ini Dia Jumlah Kekayaan 48 Menteri Kabinet Merah Putih Berdasarkan LHKPN