SurabayaNetwork.id – Jadwal pertandingan Piala Asia 2023 sangat menarik untuk disimak, salah satunya Grup A.
Grup A Piala Asia 2023 memiliki Jadwal pertandingan bagi 4 Negara yang tergabung di dalamnya untuk mencari calok terkuat juara grup.
Jadwal pertandingan Grup A Piala Asia 2023 akan menentukan siapa yang pantas jadi juara grup untuk masuk ke babak selanjutnya.
Perlu diketahui bahwa Grup A terdiri dari 4 Negara yaitu Qatar sebagai tuan rumah, China PR, Tajikistan, dan Lebanon.
Menjadi laga pembuka dalam pesta sepak bola terbesar di Benua Asia berasal dari Grup ini.
Pertandingan pembuka antara tuan rumah Qatar akan berhadapan dengan Lebanon pada 12 Janurai 2023.
Berikut adalah jadwal pertandingan grup A Piala Asia 2023 Qatar.
12 Januari 2024, Pukul 23.00: Qatar vs Lebanon (Lusail Stadium)
13 Januari 2024, Pukul 21:30: Tiongkok vs Tajikistan (Abdullah bin Khalifa Stadium)
17 Januari 2024, Pukul 18:30: Lebanon vs Tiongkok (Al-Thumama Stadium)
17 Januari 2024, Pukul 21:30: Tajikistan vs Qatar (Al-Bayt Stadium)
22 Januari 2024, Pukul 22:00: Tajikistan vs Lebanon (Jassim bin Hamad Stadium)
22 Januari 2024, Pukul 22:00: Qatar vs Tiongkok (Khalifa International Stadium)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: surabaya.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Dituding Bukan Wanita, Petinju Aljazair Imane Khelif Menangis: 'Allah Bersama Saya, Allahu Akbar'
Kontroversi Olimpiade Paris: Izinkan Atlet Transgender Ikut Tinju Wanita, Lawan Auto Babak-belur!
Raih Medali Perak, Gaya Santai Atlet Penembak Turki Jadi Sensasi di Olimpiade Paris 2024
Belal Muhammad, Petarung Palestina Pertama yang Raih Gelar Juara UFC