Prediksi Skor Irak Vs Jepang Piala Asia: Laga Kunci Lolos dari Fase Grup, Samurai Biru Punya Catatan Bagus di 5 Head to Head

- Jumat, 19 Januari 2024 | 10:01 WIB
Prediksi Skor Irak Vs Jepang Piala Asia: Laga Kunci Lolos dari Fase Grup, Samurai Biru Punya Catatan Bagus di 5 Head to Head

GORAJUARA – Pertandingan kedua grup D Piala Asia 2023 akan mempertemukan Irak dengan Jepang pada hari Jumat, 19 Januari 2024.

Laga Irak vs Jepang di Piala Asia 2023 ini akan berlangsung di Stadion City Education dengan kick off mulai pukul 18.30 WIB.

Jelang pertemuan kedua tim di Piala Asia 2023, baik Jepang maupun Irak sama-sama menuai hasil positif di laga pertama.

Baca Juga: Prediksi Skor Vietnam vs Indonesia Piala Asia: Duel 2 Tim 'Terluka', Pasukan Garuda Dibayangi Rekor Tak Pernah Menang Sejak 2016

Dalam hal ini, Irak di laga pertama di AFC Asian Cup 2023 menang dari Indonesia dengan skor 1-3.

 

Kemenangan tersebut membawa Irak berada di peringkat kedua Grup D klasemen sementara AFC Asian Cup.

Sementara Jepang pada laga sebelumnya juga sukses meraih kemenangan atas Vietnam dengan skor 4-2.

Berkat kemenangan dari tim Asia Tenggara tersebut, Samurai Biru berhasil jadi pemuncak klasemen sementara grup D.

Baca Juga: Piala Asia: Lupakan Kekalahan dari Irak, Pemain Naturalisasi Shayne Pattynama Minta Timnas Indonesia Fokus Hadapi Vietnam

Pertandingan Irak vs Jepang nanti malam diperkirakan akan berlangsung dengan sengit.

Pasalnya, kemenangan kedua tim dipastikan lolos ke babak selanjutnya jika mampu menang hari ini.

Siapakah yang akan meraih kemenangan? Berikut prediksi skor pertandingan Irak vs Jepang Piala Asia, susunan pemain, head to head dan link live streaming:

Baca Juga: Jadwal Timnas Indonesia vs Vietnam di Laga Kedua Grup D Piala Asia 2023: Skuad Garuda Wajib Menang

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com

Komentar