murianetwork.com-Perjuangan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 akhirnya berakhir setelah dihajar Australia 0-4, pada Minggu 28 Januari 2024.
Meski tersingkir, namun Timnas Indonesia telah mencatat sejarah untuk pertama kalinya tembus ke babak 16 besar Piala Asia 2023.
Timnas Indonesia bahkan tercatat menjadi skuad termuda di Piala Asia 2023, dengan rata-rata usia pemain 22,4 tahun.
Para pemain muda bahkan mendominasi starting line up Timnas Indonesia, dengan membuat para seniornya harus menjadi penghangat bangku cadangan.
Berdasarkan catatan murianetwork.com, berikut daftar pemain Timnas Indonesia yang belum pernah dimainkan selama Piala Asia 2023 dan hanya menjadi penghangat bangku cadangan.
Penjaga gawang
1. Nadeo Argawinata
2. Muhammad Riyandi
Belakang
3. Edo Febriansah
4. Wahyu Prasetyo
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bantenhay.com
Artikel Terkait
Dituding Bukan Wanita, Petinju Aljazair Imane Khelif Menangis: 'Allah Bersama Saya, Allahu Akbar'
Kontroversi Olimpiade Paris: Izinkan Atlet Transgender Ikut Tinju Wanita, Lawan Auto Babak-belur!
Raih Medali Perak, Gaya Santai Atlet Penembak Turki Jadi Sensasi di Olimpiade Paris 2024
Belal Muhammad, Petarung Palestina Pertama yang Raih Gelar Juara UFC