BondowosoNetwork.com - Sepakbola tetap menjadi salah olahraga paling digemari di dunia.
Maka tidak heran jika hampir setiap negara, berlomba-lomba memperbaiki kualitas sepakbolanya.
Terlebih Inggris, yang memiliki liga terbaik dunia dengan kemajuan yang sangat signifikan.
Dilansir Bondowoso Network dari berbagai sumber terkait peraturan terhadap pemain muda di liga Inggris.
Liga Inggris selain menjadi paling populer, juga memiliki kompetisi yang sangat lengkap.
Selain ajang Liga utama hingga amatir, juga ada 2 turnamen seperti FA Cup dan Carabao Cup.
Kedua turnmaen tersebut biasanya diikuti seluruh klub dari berbagai divisi yang ada di Inggris.
Namun ada yang menarik dari salah satu laga FA Cup, pertandingan antara Blackburn Rovers vs Cambridge United.
Yakni saat Rory Finneran jalani debutnya dengan tim senior Blakcburn Rovers di usia 15 tahun.
Tampak Rory Finneran berbeda dengan para pemain Blakcburn saat mengenakan jersey klubnya.
Pada jersey yang dikenakan Rory Finneran berbeda dengan pemain lain yakni tanpa logo sponsor meskipun dalam pertandingan resmi.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Dituding Bukan Wanita, Petinju Aljazair Imane Khelif Menangis: 'Allah Bersama Saya, Allahu Akbar'
Kontroversi Olimpiade Paris: Izinkan Atlet Transgender Ikut Tinju Wanita, Lawan Auto Babak-belur!
Raih Medali Perak, Gaya Santai Atlet Penembak Turki Jadi Sensasi di Olimpiade Paris 2024
Belal Muhammad, Petarung Palestina Pertama yang Raih Gelar Juara UFC