BondowosoNetwork.com - Tren skuter Retro semakin memanas di pasar otomotif Tanah Air.
Setelah Yamaha Grand Filano dan Yamaha Fazio, serta Honda Scoopy dan Honda Genio.
Kini saatnya melihat perkembangan terbaru dari Honda Scoopy yang baru saja mendapatkan sentuhan terbaru dari pabrikannya.
Honda Scoopy, yang pertama kali diperkenalkan oleh pabrikan sayap kapak pada tahun 2012, telah mengalami beberapa perubahan sejak peluncurannya.
Motor ini, yang menjadi salah satu ikon skuter Retro kembali hadir dengan sentuhan terbaru.
Untuk memenuhi kebutuhan pasar skutik Retro entry level tahun 2024, bersaing dengan pesaing utamanya, Yamaha Fazio.
Dalam pembaruan terbarunya, Honda Scoopy 2024 tampil dengan desain Retro modern yang lebih unggul.
Dibandingkan dengan Yamaha Fazio yang pertama kali dipasarkan pada 11 Januari 2022.
Honda Scoopy terbaru hadir dengan beberapa pilihan varian, antara lain tipe fashion, freake, dan cafe racer.
Motor ini tidak hanya menawarkan desain yang menarik, tetapi juga dilengkapi dengan berbagai teknologi canggih.
Keiritan konsumsi bahan bakar menjadi salah satu keunggulan utama Scoopy di kelasnya.
Dikutip Bondowoso Netwrok dari kanal youtube DH99, Dengan dimensi panjang 1864 mm, lebar 683 mm, dan tinggi 1075 mm.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Setelah bZ4X dan C-HR+, Toyota Siapkan Yaris Listrik
Berpotensi Terbakar, Hyundai Tarik Ribuan Unit Tucson
Daftar Mobil Harga Rp200 Jutaan Cocok untuk Mudik Lebaran, Ada Model Hybrid hingga Listrik
Beli Mobil bekas, Jangan Salah Pilih Begini Ciri-Ciri Kendaraan Pernah Terendam Banjir