murianetwork.com - Anda warga Depok dan tengah mencari motor Honda Scoopy FI dengan harga terjangkau?
Cuma dengan modal DP Rp500 ribu, ternyata bisa untuk membeli motor Honda Scoopy FI keluaran 2023 bekas di Kota Depok.
Tak hanya kredit, untuk yang sudah menyiapkan tabungan pun bisa dibayar cash dengan harga belasan juta rupiah saja.
Motor Honda Scoopy FI sendiri memiliki banyak keunggulan dari segi desain dan konsumsi bahan bakar.
Motor matic bergaya retro ini menampilkan desain unik dan fashionable sehingga sangat cocok untuk mahasiswa.
Dari segi mesin, Honda Scoopy FI sudah dibekali mesin 110 cc.
Menggunakan sistem injeksi PGM-FI, motor ini diklaim 26 persen lebih irit dibandingkan model sebelumnya.
Terkait dengan harga, motor Honda Scoopy FI bekas bisa dilihat dari laman olx.co.id.
Dikutip murianetwork.com dari laman tersebut, ada sebuah dealer di Kota Bandung yang menjual motor Honda Scoopy FI keluaran tahun 2023.
Nama dealernya adalah Sahabat Motor Depok, yang berlokasi di Jalan Masjid Al Ittihad Pondok Terong Depok.
Meski dijual bekas, kondisi motor masih terawat dengan baik.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Duo Mobil Listrik Mewah, Ini 4 Spesifikasi BMW iX1 dan BMW iX xDrive50, Entry Level dengan Harga Capai Miliaran
Zontes E125 Punya 6 Fokus Lampu Depan, Meski Bodi Gemoy tapi Desain Ergonomis, Cocok Dipake Touring dan Pantes di Perkotaan
Motor Skuter Ini Punya Tampilan Sangar dan Sporty, Ini Dia Scomadi Technica 200i Adventure!
Jangan Ragu! Ini 5 Alasan Mengapa New Honda Stylo 160 2024 Layak Dibeli, Kamu Suka Karena Apa?