iNSulteng - Daihatsu Terios dan Toyota Rush generasi terbaru batal diluncurkan akibat terafiliasi skandal Daihatsu Jepang.
Sebelumnya dikabarkan bahwa Toyota Rush 2024 dikabarkan akan debut bulan November lalu namun hingga kini masih menjadi misteri.
Kemungkinan bahwa Toyota Rush batal debut bisa saja terjadi karena mengingat bahwa Toyota Rush generasi kedua masuk dalam list model skandal Daihatsu Jepang.
Namun disisi lain, SAIC Motor mengambil kesempatan dengan merilis sebuah medium SUV yang lebih mewah dan canggih namun dengan banderol harga yang sangat murah.
Adapun mobil medium SUV SAIC Motor yang akan segera debut di Indonesia adalah Maxus Territory 2024, lalu bagaimana dengan spesifikasinya, berapa dengan banderol harganya? berikut ulasan selengkapnya.
- Eksterior
Secara penampilan Maxus Territory terlihat agresif dan tangguh hal ini dibuktikan daripada fasia depannya di mana untuk lampu utama menggunakan desain pipih dengan lampu bentuk vertikal yang dilengkapi dengan drl yang tipis dan menyudut tepat di bawah bonetnya.
Jika dilihat dari depan, mobil ini benar-benar kelihatan seperti Toyota Fortuner lampu atasnya. sebagai identitas logo bertuliskan Maxus berukuran besar diletakkan di depan kap mesin.
Hal yang paling menarik perhatian adalah grillnya di mana untuk ukuran yang terbilang besar dan berwarna hitam glossy yang dipadukan strip dekoratif berwarna orange di kedua sisinya.
Terlihat gahar dan kekar, bumper Maxus Territory mendapatkan tambahan under grad berbentuk balok yang dicat warna abu-abu.
Melihat bagian sampingnya, Maxus Territory terlihat sama dengan D90 hanya saja mendapat sedikit penyegaran. di bagian tersebut Territory memperoleh garis tegas pada pinggangnya yang terhubung dari kap mesin hingga stop lamp nya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: insulteng.id
Artikel Terkait
Setelah bZ4X dan C-HR+, Toyota Siapkan Yaris Listrik
Berpotensi Terbakar, Hyundai Tarik Ribuan Unit Tucson
Daftar Mobil Harga Rp200 Jutaan Cocok untuk Mudik Lebaran, Ada Model Hybrid hingga Listrik
Beli Mobil bekas, Jangan Salah Pilih Begini Ciri-Ciri Kendaraan Pernah Terendam Banjir