BondowosoNetwork.com - Baru-baru ini, jagat otomotif di Indonesia disambut dengan kehadiran skutik maxi terbaru, Zontes 125M.
Skutik ini tak hanya menawarkan mesin bertenaga 125 cc.
Namun juga punya desain yang membuatnya unggul di kelasnya.
Yang menarik, harganya pun terbilang murah, jadi gak perlu khawatir buat para pecinta skutik maxi.
Yang ingin tampil stylish tanpa harus merogoh kocek terlalu dalam.
Dikutip Bondowosp Network dari kanal youtube Mahendra, berikut kita awali dengan review bagian depannya.
Fairing depan Zontes 125M ini tampak sekilas mirip dengan aura Yamaha XMax.
Namun dengan sentuhan lebih agresif yang membuatnya terlihat lebih garang.
Desain yang mencuri perhatian ini menjadikan Zontes 125M.
Baca Juga: 2024 Sudah di Depan Mata, Shio Ini Dianggap Punya Hoki Berlimpah, Cek Punya Kalian Ada Apa Gak ?
Sebagai opsi menarik bagi mereka yang menginginkan tampilan maxi dari skutiknya.
Beralih ke pencahayaan, Zontes 125M sudah menggunakan sistem full LED, termasuk pada bagian windshield-nya.
Sebuah langkah maju yang menunjukkan Zontes 125M siap bersaing dalam hal teknologi pencahayaan yang canggih.
Panel instrumen pada Zontes 125M juga patut diperhatikan. Dengan label "Zone T 125M,".
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Setelah bZ4X dan C-HR+, Toyota Siapkan Yaris Listrik
Berpotensi Terbakar, Hyundai Tarik Ribuan Unit Tucson
Daftar Mobil Harga Rp200 Jutaan Cocok untuk Mudik Lebaran, Ada Model Hybrid hingga Listrik
Beli Mobil bekas, Jangan Salah Pilih Begini Ciri-Ciri Kendaraan Pernah Terendam Banjir