murianetwork.com - Mayoritas pengguna jalan di Indonesia didominasi oleh pengendara motor.
Banyak pengendara motor yang sering kali memasukkan barang-barangnya ke dalam jok motor agar terlihat lebih ringkas.
Namun, apakah barang-barang tersebut boleh untuk dimasukan ke dalam jok motor?
Baca Juga: 5 Cara Mudah Memilih Jok Motor yang Awet untuk Membantu Mencegah Kelelahan saat Berkendara
Dilansir murianetwork.com dari Tiktok @aulyanazmi, berikut ini 9 barang yang seharusnya tidak dimasukkan ke dalam jok motor.
1. Buah dan Sayuran
Banyak dari kita setelah berbelanja sering langsung memasukan buah dan sayur ke dalam jok motor.
Saat berkendara, panas suhu di jok motor bisa merusak sayur dan buah. Jadi sayang sekali jika setelah beli tapi malah rusak.
2. Minuman Karbonasi
Minuman karbonasi sangat dilarang untuk dimasukkan ke dalam jok motor.
Hal ini karena dapat memicu tekanan gas tinggi di dalam botol, sehingga bisa menyebabkan kebocoran atau ledakan.
3. Obat-obatan
Suhu di dalam jok motor dapat merusak kandungan di dalam obat.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Duo Mobil Listrik Mewah, Ini 4 Spesifikasi BMW iX1 dan BMW iX xDrive50, Entry Level dengan Harga Capai Miliaran
Zontes E125 Punya 6 Fokus Lampu Depan, Meski Bodi Gemoy tapi Desain Ergonomis, Cocok Dipake Touring dan Pantes di Perkotaan
Motor Skuter Ini Punya Tampilan Sangar dan Sporty, Ini Dia Scomadi Technica 200i Adventure!
Jangan Ragu! Ini 5 Alasan Mengapa New Honda Stylo 160 2024 Layak Dibeli, Kamu Suka Karena Apa?