murianetwork.com - Presiden Joko Widodo minum teh bersama Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep di Bandung, Jawa Barat. Mereka berbincang bersama dengan kader PSI sekitar ssatu setengah jam .
Usai pertemuan tersebut, Jokowi mengaku sudah lama senang dengan PSI. Mengingat PSI identik dengan partai anak muda.
“Saya sudah sejak dulu senang sama PSI, karena PSI itu untuk berkumpul anak-anak muda,” kata Jokowi di Bandung, Sabtu (3/2).
Artikel Terkait
Utang Whoosh Rp2 Triliun Per Tahun Disoroti Puan Maharani, Akan Dibahas DPR
BIMTEKNAS PKS 2025: Strategi Penguatan Pejabat Publik untuk Tata Kelola & Kesejahteraan
Anggaran Pemda Selalu Terealisasi Penuh, Ketua Banggar DPR RI: Pasti Habis
Prof Henri Subiakto Kritik Jokowi: Rekayasa Pencalonan Gibran Cawapres Diungkap