Resep Ayam Bakar Rica dan Nasi Daun Jeruk yang Cocok Buat Kalian untuk Acara Makan Bersama Keluarga

- Sabtu, 13 Januari 2024 | 08:31 WIB
Resep Ayam Bakar Rica dan Nasi Daun Jeruk yang Cocok Buat Kalian untuk Acara Makan Bersama Keluarga

GORAJUARA – Kalian pasti sudah tidak asing dengan makanan pedas rumahan ayam rica-rica khas Manado .

Kata rica berasal dari bahasa Manado yang berarti cabai atau pedas, makanan ini biasanya dimasak dengan berbagai cara dan persamaannya hanya terletak pada bumbu masakannya saja.

Ayam rica-rica dapat kalian temukan di beberapa restoran yang menyediakan makanan rumahan khas nusantara Indonesia.

Baca Juga: WAW! Ada Hidden Gem Murah di Sumedang Cuma 5 Ribuan, Ga Jauh dari Alun-Alun Sumedang

Pada hal ini, GORAJUARA akan membagikan resep ayam bakar rica lengkap dengan nasi daun jeruk yang dilansir dari unggahan Instagram @cinta.masak.

Sebagai informasi dasar, nasi daun jeruk adalah olahan nasi yang dibumbui dengan beberapa rempah.

Bumbu tersebut membuat nasi menjadi lebih gurih dan harum menjadikan olahan ini menggugah selera.

Tanpa perlu berlama-lama, simak resep dari ayam bakar rica dan nasi daun jeruk yang cocok disajikan saat acara keluarga :

Baca Juga: Anies Baswedan Diancam Akan Ditembak, Begini Kata Polisi

Bahan-bahan :

· 6 potong ayam negri

· 4 pcs jeruk nipis

· 4 sdt kaldu ayam bubuk

· 2 sdt garam

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com

Komentar