GORAJUARA – Makanan penutup yang berasal dari negara Jepang ini memiliki banyak penggemar terutama di Indonesia.
Karena rasanya yang manis dan lembut, cocok dikonsumsi oleh anak-anak maupun dewasa.
Pelopor pertama puding Karamel banyak disukai di Indonesia karena berawal dari restoran Jepang.
Baca Juga: 4 Destinasi Wajib Jika Berlibur ke Wakatobi, Sulawesi Tenggara
Puding Karamel ini lebih dikenal dengan puding ala Gyu-kaku atau Japanese purin.
Jika kalian suka puding yang lembut dan manis, kalian bisa mencoba membuatnya dirumah menggunakan resep ini.
Dilansir dari Youtube Trivina Kitchen oleh GORAJUARA, berikut resep yang mudah dan tidak perlu banyak bahan.
Bahan Caramel :
- Gula pasir (2 sdm)
- Air panas (1 sdm)
Bahan Puding :
- Telur ukuran besar (2 butir)
- Susu cair (tanpa rasa) (200 ml)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com
Artikel Terkait
Memaksa Bendera Pusaka Berkibar di IKN
Dapat Info dari KPK, Faisal Basri Sebut Bobby - Airlangga Terlibat Penyelundupan Nikel Rugikan Negara Ratusan Triliun
Bahlil dan Agus Kartasasmita Diduga Punya Masalah yang Mirip Airlangga Hartarto
Rocky Gerung Sebut Ucapan Selamat Jalan Luhut ke Jokowi Penanda, Penanda Apa?