BABADJOGJA - Warga Jogja nggak perlu bingung lagi nih cari venue pernikahan outdoor.
BabadJogja akan memberikan rekomendasi venue wedding outdoor terbaik di Jogja.
Nah buat kamu yang sedang merencanakan untuk menggelar resepsi pernikahan, venue wedding outdoor di Jogja ini bisa jadi pilihannya.
1. MM Green Space Venue and Cafe
MM Green Space Venue and Cafe berlokasi di Tegalrejo, Bawuran, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul.
Venue wedding outdoor satu ini lokasinya berada di pinggir sawah, jadi udara di sini sangat sejuk dan segar.
Tempatnya pun juga luas dan juga terdapat playground lho.
View alam hamparan sawah dan juga pegunungan hijau benar-benar menakjubkan.
Buat kamu yang tertarik dengan venue wedding outdoor ini bisa langsung reservasi ke nomor 0813-9069-5250.
Baca Juga: Resepsi Pernikahan Unik Setiap Menu Ada Daftar Kalori, Netizen: Mau Makan Jadi Mikir
2. Kalyana Resort
Kalyana Resort berlokasi di Jalan Kaliurang Nomor Km 22, RW.38, Banteng, Hargobinangun, Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman.
Kalyana Resort ini adalah venue wedding outdoor populer di Jogja.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jogja.babad.id
Artikel Terkait
Memaksa Bendera Pusaka Berkibar di IKN
Dapat Info dari KPK, Faisal Basri Sebut Bobby - Airlangga Terlibat Penyelundupan Nikel Rugikan Negara Ratusan Triliun
Bahlil dan Agus Kartasasmita Diduga Punya Masalah yang Mirip Airlangga Hartarto
Rocky Gerung Sebut Ucapan Selamat Jalan Luhut ke Jokowi Penanda, Penanda Apa?