3 Kecamatan Penghasil Durian Terbesar di Kabupaten Mojokerto, Warga Mengira yang Juara 1 Trawas, Padahal...

- Jumat, 29 Desember 2023 | 16:01 WIB
3 Kecamatan Penghasil Durian Terbesar di Kabupaten Mojokerto, Warga Mengira yang Juara 1 Trawas, Padahal...

murianetwork.com - Hasil panen durian di Kabupaten Mojokerto ternyata cukup melimpah.

Durian yang dihasilkan Kabupaten Mojokerto pada tahun 2022 mencapai 22.460 kuintal.

Produksi durian terbesar di Kabupaten Mojokerto ada di tiga wilayah kecamatannya.

Baca Juga: 5 Daerah Penghasil Pisang Terbesar di Pacitan, Warga Jatim Tahu? Nomor 1 Bukan Donorojo atau Nawangan, Melainkan...

Hanya tiga kecamatan ini yang menghasilkan durian dalam jumlah paling banyak, yakni mencapai ribuan kuintal.

Sementara kecamatan lainnya hanya menghasilkan 2 sampai 600-an kuintal durian.

Kecamatan-kecamatan mana saja yang masuk top 3 kecamatan penghasil durian terbesar di Kabupaten Mojokerto?

Baca Juga: 5 Daerah Penghasil Durian Terbesar di Kabupaten Cirebon, Gak Disangka No 1 Bukan Jamblang, tapi Kecamatan...

Warga Mojokerto yang penggemar buah durian pastinya ingin tahu kecamatan mana saja yang menjadi penghasil durian terbesar.

Inilah tiga kecamatan penghasil durian terbesar di Kabupaten Mojokerto, sebagaimana dilansir murianetwork.com dari laman mojokertokab.bps.

3. Jatirejo

Baca Juga: Jawa Timur Penghasil Kelapa Terbanyak ke-3 di Indonesia! Ternyata Daerah Ini Jadi Penyumbang Terbesar: Ada di Pulau Madura...

Jatirejo adalah kecamatan yang menjadi penghasil durian terbesar nomor tiga.

Produksi durian di Kecamatan Jatirejo mencapai 4.630 kuintal pada tahun 2022.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com

Komentar