4 Kecamatan Terpadat di Sukoharjo, Juaranya Bukan Mojolaban apalagi Baki, tapi...

- Minggu, 31 Desember 2023 | 19:01 WIB
4 Kecamatan Terpadat di Sukoharjo, Juaranya Bukan Mojolaban apalagi Baki, tapi...


murianetwork.com - Penasaran dengan kecamatan terpadat di Kabupaten Sukoharjo?

Kecamatan terpadat di Sukoharjo ini dilihat dari angka kepadatan penduduk pada setiap kecamatan.

Kepadatan penduduk sendiri merupakan perbandingan antara jumlah penduduk dengan luas wilayah daerah tersebut.

Baca Juga: Kenapa Dinamakan Malinau? Ini 3 Nama Daerah di Provinsi Kalimantan Utara yang Berasal dari Singkatan

Nah, kali ini akan diulas 4 kecamatan terpadat yang ada di Kabupaten Sukoharjo.

Kecamatan terpadat di Kabupaten Sukoharjo ini memiliki angka kepadatan penduduk lebih dari 2500 jiwa per km persegi.

Kecamatan Mojolaban dan Kecamatan Baki dikenal sebagai kecamatan yang luas di Kabupaten Sukoharjo.

Baca Juga: 5 Daerah Penghasil Durian Terbesar di Kabupaten Blitar, Juaranya Bukan Doko, Melainkan Kecamatan Ini

Namun, keduanya bukanlah juara kecamatan terluas di Kabupaten Sukoharjo.

Lantas, kecamatan manakah yang menjadi juara kecamatan terluas di Kabupaten Sukoharjo?

Inilah 4 kecamatan terpadat di Kabupaten Sukoharjo, sebagaimana dilansir murianetwork.com dari PDF Kabupaten Sukoharjo Dalam Angka 2023.

Baca Juga: Top 5 Kecamatan Teramai di Kabupaten Blora Jawa Tengah: Juaranya Bukan Cepu Apalagi Todanan, Melainkan Daerah…

4. Mojolaban

Di urutan keempat sebagai kecamatan terpadat di Kabupaten Sukoharjo adalah Kecamatan Mojolaban.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com

Komentar